Dampak Berbahaya Bermain Handphone Bagi Anak

https://s.kaskus.id/images/2019/04/17/10560235_201904170759420319.jpg

1024

1024

KASKUS

https://s.kaskus.id/e3.1/images/layout/home-logo-n.png

51

244

https://www.kaskus.co.id/thread/5cb723ffa2d195522e3d6205/dampak-berbahaya-bermain-handphone-bagi-anak

profile-picture
Main Hp boleh, Berlebihan Jangan

Dampak Berbahaya Bermain Handphone Bagi Anak

( sumber gambar : https://www.ponselbaru.net/cara-meng...et-pada-anak/)

Pada era globalisasi ini, kecanggihan teknologi seolah memenjakan sehingga membuat kita malas. Teramat mudahnya diakses informasi dan sarana komunikasi menjadi hal positif yang patut kita syukuri, namun tak disangka beberapa dampak negatif dari kemajuan teknologi sangat terasa.
Handphone, adalah alat komunikasi yang semakin pesat nya perkembangan zaman semakin canggih keberadaanya hal ini memanjakan penggunanya yang malah menimbulkan dampak negatif khususnya untuk anak-anak dibawah umur.
Kira-kira hal negatif apa saja yang akan berdampak ketika anak-anak dibawah umur berlebihan memainkan handphone ? Mari kita simak Gansistemoticon-2 Jempol

1. Kecanduan
Hal yang pertama yang akan berdampak ketika berlebihan memainkan handphone adalah kecanduan, hal ini sangat berbahaya tentunya karena anak-anak akan bermalas-malasan dan kegiatan positif dilupakan.

Dampak Berbahaya Bermain Handphone Bagi Anak

( Sumber gambar : https://hellosehat.com/hidup-sehat/f...an-gadget/amp/ )

2. Lupa Ibadah
Banyak fakta dimasyarakat kita yang melarang anak-anak main di mesjid karena alasan mengganggu dan lain sebagainya, namun orangtua cenderung diam ketika anak-anak nongkrong diwarung-warung wifi, alhasil anak-anak akan melupakan waktu shalat dan lebih mementingkan hp nya khususnya bermain game online. Hal ini masuk pada dampak ke 2 bermain handphone.

Dampak Berbahaya Bermain Handphone Bagi Anak

( sumber gambar : https://www.bingkaiwarta.com/read/ke...rong-di-warkop )

3. Lalai Terhadap Perintah Orangtua

Dampak selanjutnya adalah lalai terhadap perintah orangtua, Seringnya anak-anak berkata " Nanti Bu / nanti pak " Dikala diperintah, ternyata ini salahsatu efek dari Bermain HP lho Gansist... Fokus terhadap apa yang dilakukan di hp membuat anak-anak kita refleks menjawab seperti itu.

Dampak Berbahaya Bermain Handphone Bagi Anak

( sumber gambar : https://www.idntimes.com/life/family...n-permintaanmu )

4. Semakin banyak pengangguran

Ini adalah fakta yang paling menakutkan, jika kita perhatikan ketika anak-anak bermalas-malasan lalu ia menjadi dewasa, maka akan jadi dewasa seperti apa ia. Dia akan malas bekerja dan lebih memilih bermalas-malasan dengan game dan handphonenya.

Dampak Berbahaya Bermain Handphone Bagi Anak

( Sumber gambar : http://pecintaanakyatim.com/kiat-aga...rajin-belajar/ )

Itulah 4 Fakta dampak pada anak ketika berlebihan memainkan handphone.

Mari kita bersama memberi perhatian lebih kepada anak-anak kita agar tidak memainkan handphone secara berlebihan yang akan berdampak pada hal diatas yang terntumya akan merugikan kita sendiri ya gansist...emoticon-2 Jempol

Nantikan Thread aku selanjutnya gansist... Thanks....emoticon-Malu

Hari ini 20:02

Beri apresiasi terhadap thread ini Gan!

profile-picture
Kaskus Maniac Posts: 5,676
makanya PUBG harus diharamkanemoticon-Marah
kan masih ada FreeFire, CyberHunter, ROS, Apex Legendsemoticon-Marah Hari ini 20:05

1

profile-picture
profile-picture

Quote:

Kayanya ente ada dimana mana ya emoticon-Hansip

Oke nanggapin threadnya ts
Emang dasarnya anak anak itu ga pantes megang hp sih. Gw aja dulu punya hp kelas 3 smp. Sebelum itu ya betak hp bokap emoticon-Ngakak

Hari ini 20:10

1

profile-picture