Bosan ke Lawang Sewu? Ini Destinasi Lain yang Kece di Semarang!

https://blue.kumparan.com/kumpar/image/upload/fl_progressive,fl_lossy,c_fill,q_auto:best,w_640/v1527151868/cd8hsootjaxo6dxidf83.jpg

1024

1024

KASKUS

https://s.kaskus.id/e3.1/images/layout/home-logo-n.png

51

244

https://www.kaskus.co.id/thread/5cb7fd4710d29533241aed00/bosan-ke-lawang-sewu-ini-destinasi-lain-yang-kece-di-semarang

profile-picture
Semarang kota yang dijuluki "kota lumpia" dan kota setelah Yogyakarta dan Surakarta yang menjadi daerah lokasi tujuan utama untuk berwisata di provinsi Jawa Tengah. Semarang dipilih menjadi kota untuk jalan-jalan karena letaknya yang tak jauh dari ibukota. Selain itu, jika kamu tahu disana sudah banyak tempat-tempat wisata baru, bagi pecinta kulineran disana juga banyak kafe-kafe kekinian yang nyaman, menu makanannya juga ada yang ala kebarat-baratan dan Indonesia, tentunya instragamable bingitz! 

Saat berada disana bisa menjelajah pelisiran semua jalanan di Semarang atau mencoba kulineran asal Semarang bukan hanya lumpia saja misalnya Tahu Pong, Soto Bangkong, dan Bakmi Hap Kie. Namun, ada hal lain selain kulineran, mari kita jalan-jalan di pelisiran kota Semarang. Ada beberapa tempat menarik cocok untuk anak muda yang suka berpetualang sambil memotret bangunan atau apalah sesuatu yang menarik untuk diabadikan. Langsung disimak, yuk!

1. Bukit VW
Bosan ke Lawang Sewu? Ini Destinasi Lain yang Kece di Semarang!
Sumber foto: https://blue.kumparan.com/kumpar/ima...xo6dxidf83.jpg

Bukit ini dibangun sejak tahun 2016, tempat ini sangat ramai sekali pengujungnya karena memiliki spot-spot foto yang unik. Spot foto itu berupa puluhan mobil VW bekas di era tahun 1970an yang terkenal bergaya retro. Mobil-mobil VW ditata rapid dan sejajar di Jalan Sambiroto Raya, Tembalang. Tiket masuk ke dalam bukit VW tidak dikenakan biaya, hanya saja perlu membayar parkir kendaraan untuk motor dikenakan tarif Rp. 2000-, sedangkan mobil Rp. 5000-, Kami memiliki saran terbaik supaya kamu tidak rugi saat ingin kesana, waktu terbaik untuk mengunjungi bukit VW saat pagi sekitar jam 06.00-08.00 dan sore sekitar jam 16.00-17.30 WIB karena intensitas cahaya matahari nya sangat bagus apalagi bagi yang ingin mengambil gambar dengan suasana matahari terbit maupun terbenam.

2. Puri Maerokoco
Bosan ke Lawang Sewu? Ini Destinasi Lain yang Kece di Semarang!
Sumber foto: http://wisatasenibudaya.com/wp-conte...-Sore-hari.jpg

Puri ini dijuluki taman mininya Jawa Tengah karena saat datang kesini terdapat rumah adat yang ada di segala penjuru Jawa Tengah,  berbagai tempat wisata yang ada di 35 Kabupaten dan Kota Jawa Tengah serta tak ketinggalan menampilkan hasil-hasil industri asli dari daerah asal rumah adat tersebut. Selain melihat rumah ada di puri ini  terdapat rekerasi  air semacam sepeda air, perahu dan kereta yang bisa disewa pengunjung. Di setiap hari Minggu terdapat persembahan berupa pertunjukan musik jazz secara live. Jika ingin ke puri ini lokasinya tak jauh dari Tugu Muda jaraknya sekitar 5 km, berada di Jalan Yos Sudarso.

3. Kebun Kopi Banaran
Bosan ke Lawang Sewu? Ini Destinasi Lain yang Kece di Semarang!
Sumber foto: https://queertransgeek.files.wordpre...pi-banaran.jpg

Ingin berwisata petik biji kopi? Di sini tempatnya! kamu bisa melihat proses pengolahan kopi dari penyortiran awal, proses pengupasan kopi, hingga proses pembakaran biji kopi sampai menjadi kopi bubuk yang siap minum. Disamping melihat proses pembuatannya, disini dapat mengetahui alat pengolahan kopi secara klasik seperti alu, manual grinder dan tentunya menyimak sejarah dari kopi. Kita pun bisa mencoba hasil dari pembuatan kopi di pabrik Banaran. Lokasi kebun banaran berada di Jl. Raya Semarang-Bawen KM 1,5, Bawen. Harga tiket masuk untuk mengelilingi kebun banaran hanya Rp. 5000-, Wah… murah banget ya untuk menambah wawasan tentang kopi.

Nah.. bagi yang ingin berpetualang menyusuri Semarang, bentar lagi kan libur lebaran akan tiba sambil bersilahturahmi enaknya ya jalan-jalan bersama kerabat. Supaya enggak ketinggalan berpetualang di Semarang, pesan donk tiket kereta api lebaran 2019. Tiket kereta api lebaran 2019 sudah dipesan di Mister Aladin!
 

Hari ini 11:29 2019-04-18T11:29:59+07:00

Beri apresiasi terhadap thread ini Gan!